Subhanallah… Maha Suci
Allah yang telah mengatur segala urusan manusia sedemikian rupa melalui
petunjuk al-Qur’an khususnya mengenai urusan sosial. Secara langsung dapat
jelas terlihat melalui infaq dan shadaqah, inilah manusia dapat saling tolong
menolong antar sesama, guna meringankan beban sesama yang papa, bahkan Allah
juga menjanjikannya dengan pahala yang berlipat ganda bagi siapa yang berinfaq
dan shodaqoh dengan ikhlas karena Allah.
